Lebih Dekat Dengan TNI, KB PKK Kartini dan TK Dharma Wanita Sumurgung Kunjungi Kodim 0811 Tuban

    Lebih Dekat Dengan TNI, KB PKK Kartini dan TK Dharma Wanita Sumurgung Kunjungi Kodim 0811 Tuban

    TUBAN, – Kodim 0811 Tuban menerima kunjungan anak – anak dari KB PKK Kartini dan TK Dharma Wanita Desa Sumurgung Kecamatan Montong Kabupaten Tuban. Kunjungan ini merupakan serangkaian outing class yang bertujuan menjadikan anak mendapatkan pengalaman dan pengetahuan baru serta belajar berinteraksi dengan lingkungan dan alam secara langsung. Kamis (22/12/2022).

    Mereka belajar pengetahuan dini soal kemiliteran, termasuk mengenal senapan laras panjang SS1 V3 dan pistol FN-46. Selain itu, rombongan anak-anak TK itu juga diberi wawasan tentang tugas pokok TNI, yaitu operasi militer perang dan operasi militer selain perang, guna menanamkan jiwa ‘Nasionalisme’ dan pengenalan anak usia dini tentang TNI sebagai Institusi Pertahanan Negara,

    Kunjungan para anak – anak TK yang berlangsung kurang lebih dua jam yang diterima langsung oleh Bati Komsos Kodim 0811 Tuban Serma Sugianto beserta anggota Staf Teritorial.

    ‎”Kedatangan anak-anak ke sini, kami menyambutnya dengan senang hati dan hati terbuka, serta kami memberikan pengetahuan militer kepada anak – anak dari KB PKK Kartini dan TK Dharma Wanita, ” ‎ucap Sugianto.

    Sementara itu, Kepala Sekolah TK Dharma Wanita Laili Nurkholishoh, S.Pd., mengatakan tujuan dari rombongan siswa siswi kami datang ke Makodim 0811 Tuban untuk mengenal dan mendekatkan diri kepada instansi yang bertugas menjaga keutuhan dan kedaulatan negara, khususnya TNI AD Kodim 0811 Tuban

    “Anak-anak juga ingin melihat dan mengenal langsung TNI lebih dekat karena TNI milik rakyat dan untuk rakyat sehingga sudah sepantasnya TNI berjuang bersama rakyat, ” ucap Laili.

    Terimakasih buat bapak - bapak TNI yang telah memberikan wawasan dan ilmu kepada anak didik kami, semoga apa yang di peroleh bermanfaat di kemudian hari kelak.”tandasnya. (Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Soko Tuban Hadiri Pelantikan...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Kelancaran Nataru, Kapolres Tuban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TMMD Ke-122 Kodim Mappi Resmi Ditutup
    Hendri Kampai: Jika Rp.1000 per Hari Duit Rakyat untuk Kesehatan, Kira-kira Cukup Gak?
    Dandim 1805/Raja Ampat Paparkan Hasil Capaian Pelaksanaan Program TMMD Ke-122 Kepada Kasdam XVIII/Kasuari
    Babinsa Koramil Deket Bantu Distribusikan Air Bersih kepada Warga
    HUT ke 79 TNI, Koramil 0809/21 Puncu Gelar Bhakti Sosial Bagikan Bingkisan, Santunan Hingga Sunatan Massal
    Kedisiplinan Adalah Modal Pokok, Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Bekali In House Training
    Wujudkan Kantor Yang Bersih, Personil Koramil 0811/08 Widang Melaksanakan Pemeliharaan Bangunan
    Tumbuhkan Kekompakkan dan Kedisiplinan , Babinsa Sumurcinde Koramil 0811/07 Soko Latih Baris-Berbaris MTS Dan SMK Terpadu Tarbiyatut Thulab
    Guna Mengoptimalkan Deteksi Dini, Cegah Dini, Temu Cepat dan Lapor Cepat, Kodim 0811/Tuban Menggelar Kegiatan Pembinaan Jaring Mitra Karib
    Babinsa Koramil 19 Montong Tuban Apresiasi Anak Anak Lewat Lomba Mewarnai
    Kedisiplinan Adalah Modal Pokok, Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Bekali In House Training
    HUT ke 79 TNI, Koramil 0809/21 Puncu Gelar Bhakti Sosial Bagikan Bingkisan, Santunan Hingga Sunatan Massal
    Pimpin HUT TNI Ke-79, Dandim 0811/Tuban Sampaikan Amanat Panglima TNI
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Jaga Imunitas Tubuh Agar Tetap Cantik Dan Bugar, Ketua Persit KCK Kodim 0811 Tuban Ajak Senam Bersama
    Koramil 0811/08 Widang Bersama Warga Desa Mrutuk Tuban Gotong Royong Bersihkan Saluran Air
    Kodam Brawijaya Bersinergi Pulihkan Lokasi Pasca Gempa di Tuban dan Gresik
    Wujudkan Wilayah Aman Dan Kondusif, Babinsa Bersama 3 Pilar Koramil 0811/16 Singgahan Patroli Malam Hari
    Kepedulian Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban Bersama Bidan Desa Cek Kesehatan Anak Stunting

    Ikuti Kami